9 Aroma yang Bikin Tikus Gak Betah di Rumah, Coba Deh!
Beberapa aroma ruangan ini bisa kamu lakukan di rumah untuk mengusir tikus--yt/ Hi Oji
Lakukan secara rutin agar aroma cuka tetap tercium dan tikus tidak berani mendekat.
3. Minyak Peppermint
Tikus sangat sensitif terhadap aroma peppermint yang kuat, dan akan merasa tidak nyaman berada di dekatnya.
Kamu bisa menggunakan minyak peppermint dalam diffuser atau mencampurnya dengan air dan menyemprotkannya ke area yang sering dikunjungi tikus.
Namun, perlu diingat bahwa minyak peppermint harus digunakan dalam jumlah yang cukup banyak agar efektif mengusir tikus.
4. Cabai Rawit
Kamu bisa menaburkan cabai rawit di sepanjang bagian dalam lemari atau sekitar loteng untuk menjauhkan tikus dari rumah.
Pastikan cabai rawit yang kamu gunakan masih segar agar aromanya lebih kuat dan efektif mengusir tikus.
5. Garam Epsom
Garam Epsom, selain bermanfaat untuk kesehatan, juga memiliki aroma pahit yang tidak disukai tikus.
BACA JUGA:5 Aroma yang Ampuh Usir Tikus dari Rumah, Taktik Jitu Tanpa Perangkap!