https://palpres.bacakoran.co/

GERCEP, Bupati Lahat Tinjau Irigasi di Tanjung Payang Pastikan Solusi bagi Petani

NINJAU IRIGASI : Bupati Lahat, H Bursah Zarnubi SE didampingi Kepala Dinas PUPR, Mirza Azhari ST MT dan Kades Tanjung Payang, Sapri-Bernat/koranpalpres.com-

"Tindakan cepat Pemkab Lahat ini menjadi bukti nyata perhatian pemerintah terhadap sektor pertanian, yang menjadi tulang punggung Perekonomian daerah," pungkasnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Lahat, Mirza Azhari ST MT didampingi Kabid Sumber Daya Air (SDA), Ferry Wisnu AR ST MT menuturkan, bahwasanya untuk bagian daerah irigasi (DI) utama, primer, sekunder dan tersier memang tanggung jawab pihaknya.

"Sedangkan untuk saluran irigasi cacing menjadi tanggung jawab Dinas TPHP, nah, memang khususnya di kawasan Tanjung Payang ini sebelumnya telah diperbaiki, dikarenakan bencana alam maka akan kita lakukan evaluasi," imbau dia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan