Menyambut Imlek 2575, Ini Dia Rekomendari 6 Vihara di Palembang Beserta Alamatnya
Menyambut Imlek 2575, Ini Dia Rekomendari 6 Vihara di Palembang Beserta Alamatnya -Kolase-
BACA JUGA:Peringatan Tahun Baru Imlek 2575, Shio Naga Kayu Dipercaya Membawa Perubahan
6. Maha Vihara Dharmakirti
Maha Vihara Dharmakirti, yang terletak di Jalan Kapten Marzuki No. 496, 20 Ilir D. III, Ilir Timur I, Palembang, menjadi pilihan tepat bagi mereka yang ingin beribadah dengan khusyuk dan tenang.
Terlebih lagi saat perayaan Imlek, tempat ini menjanjikan ketenangan dalam sembahyang tanpa terganggu oleh suara bising.
Dengan daftar 6 vihara dan klenteng yang menarik ini, diharapkan warga Palembang dan pengunjung dapat mengeksplorasi keberagaman spiritual yang kaya di kota ini.
BACA JUGA:Jadwal Perayaan Tahun Baru Imlek 2575/2024 M, Ramalan dan Shio Serta Kapan Libur dan Cuti Bersama?
BACA JUGA:Tahun Baru Imlek 2024, Tantangan dan Inovasi Tahun Naga Kayu
Selamat beribadah dan semoga tahun ini membawa keberkahan bagi semua yang merayakan!
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com.
Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com".*