Insomnia? 7 Cara Mengatasi Gangguan Tidur Ini Patut Dicoba

Insomnia? 7 Cara Mengatasi Gangguan Tidur Ini Patut Dicoba-Freepik -

BACA JUGA:Memenuhi 4 Nutrisi Penting untuk Kesehatan Anak Saat Berpuasa Selama Ramadan 2024

Kandungan nikotin dalam rokok dapat menyebabkan sulit tidur pada sebagian orang. Selain rokok, sebaiknya hindari konsumsi minuman beralkohol dan kafein.

Minuman seperti ini membuat Anda tetap terjaga dan membuat Anda sulit tidur di malam hari. Daripada mengonsumsi alkohol dan kafein, Anda bisa menggantinya dengan susu hangat.

7. Pijat

Terapi pijat bermanfaat bagi penderita insomnia karena dapat meningkatkan kualitas tidur malam. Ini juga dapat mengurangi nyeri tubuh, kecemasan dan depresi.Cara mengatasi insomnia berikut ini bisa Anda coba.

BACA JUGA:10 Makanan untuk Membantu Kesehatan Usus! Cek Apa Saja, Nomor 8 Ada Didapurmu

BACA JUGA:Apa Benar Rendaman Mentimun Baik untuk Kesehatan? Ternyata Khasiatnya Sehebat Ini

Jika insomnia sudah mulai mengganggu aktivitas Anda dan tidak kunjung membaik, segera periksakan ke rumah sakit terdekat.

Jika kamu ingin bertanya seputar masalah kesehatanmu, diskusikan dengan doktermu sekarang juga ya? Atasi masalah kesehatan apa pun yang Anda alami segera sebelum komplikasi berbahaya terjadi.*

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan