Jalani Tes Kesampataan Jasmani, Polda Sumsel Langsung Umumkan Calon Taruna Yang Mendapatkan MS

Sebanyak 146 Calon Taruna/ni Akademi Kepolisian menjalani Tes Kesamaptaan Jasmani, renang dan Pemeriksaan Antropometri Panda Polda Sumsel bertempat Lapangan Athletic dan Aquatic Stadium Jakabaring Sport City Palembang, Selasa 28 Mei 2024.--Bidhumas Polda Sumsel

PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Sebanyak 146 Calon Taruna/ni Akademi Kepolisian menjalani Tes Kesamaptaan Jasmani, renang dan Pemeriksaan Antropometri Panda Polda Sumsel bertempat Lapangan Athletic dan Aquatic Stadium Jakabaring Sport City Palembang, Selasa 28 Mei 2024.

Kabid Humas Polda Sumsel, Kombes Pol Sunarto melalui Kasubbid PID AKBP Suparlan SH M Si mengatakan Tes kesemaptaan Jasmani Calon Taruna Akpol Polda Sumsel kali ini dilaksanakan di Lapangan Athletic.

Yang kemudian dilanjutkan tes renang di Kolam Renang Aquatic Stadium yang berada di seputaran Jakabaring Sport City Palembang. 

Pada tes Kesemaptaan Jasmani yang dilaksanakan di Komplek JSC Palembang yang dihadiri 143 orang peserta (134 Pria dan 9 Wanita) dan 3 peserta tidak hadir 

BACA JUGA:Polda Sumsel Gelar Rakernis Ditbinmas TA 2024, Begini Kegiatannya

BACA JUGA:Bimtek di Harper Hotel, Ini Langkah Divisi Humas Polri Menyelenggelenggarakannya

menurut AKBP Suparlan setelah menjalani serangkaian Pelaksanaan Tes Uji Kesamaptaan Jasmani (UKJ) dan Pemeriksaan Penampilan Anthroprometrik.

Maka didapatkan hasilnya yang dinyatakan Memenuhi Syarat (MS) 124 orang yang terdiri dari 115 Pria dan 9 Wanita sedangkan yang tidak memenuhi syarat sebanyak 22 orang 

Yang diikuti peserta dengan antusias dan semangat disaksikan langsung oleh keluarga peserta serta Was internal.

Dan eksternal dalam mengikuti tes renang dan pemeriksaan Antropometri di Kolam Renang Aquatic Stadium JSC Palembang 

BACA JUGA:Sebanyak 13.990 Butir Pil Ekstasi Diamankan, 2 Kurir Ini Melongok Saat Ditangkap Timsus Polda Sumsel

BACA JUGA:Penulis Buku Terbanyak, Perwira Tinggi Polri Ini Satu-satunya Yang Mampu Menulis Buku Terbanyak

AKBP Suparlan menambahkan Adapun tes kesamaptaan jasmani merupakan ujian untuk mengukur kondisi jasmani seseorang.

Dengan melalui ujian lari 12 menit (item A) dan ujian pull up, ujian sit up, ujian push up, serta ujian shuttle run (rangkaian ujian B). 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan