5. Bubur Ase
Bubur Ase, Bukan hanya benda pusaka, bubur pun bisa langka-@tastemadeindonesia-instagramInilah bubur khas Nusantara yang mulai langka, namanya bubur ase.
Makanan khas Betawi ini adalah bubur nasi yang disiram pakai kuah semur.
BACA JUGA:5 Kuliner Khas Kalimantan, Ada yang Turun Temurun Sejak Zaman Kerajaan
Toping bubur ase ini dilengkapi dengan kerupung, tauge, kacang kedelain dan tentu saja semur daging.
6. Bubur Kampiun
Bubur juara, bubur kampiun-@the_sutedjos_family-instagramBubur Kampiun merupakan bubur manis khas daerah Sumatera Barat yang patut untuk dicoba.
Makanan ini terdiri dari ketan putih, bubur sumsum, bubur ketan hitam, kolak pisang, kolak ubi, lupis, bubur acing hijau, dan candil.
BACA JUGA:Makanan Khas dari Bali Nusra dan Maluku, Nomor 5 Bukan Jenis Tumbuh-tumbuhan Lho
Kemudian disiram pakai kuah santan dan gula merah kental biar rasanya makin mantap.
Itu tadi beberapa bubur unik dari berbagai daerah di Indonesia yang menggugah selera.