Kegiatan Inventarisasi dan Identifikasi Data Objek Penggandaan Tanah, Ada Jaksa Kejari Ogan Ilir Hadir

Minggu 08 Sep 2024 - 12:09 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Kurniawan

"Rapat yang diikuti bapak Kepala Kejari Ogan Ilir ini bertujuan untuk menegaskan komitmen terhadap netralitas aparatur sipil negara (ASN) di Kabupaten Ogan Ilir selama proses pemilihan," ujar Kasi Intel Kejari Ogan Olir, Gita Santika Ramadhani, S.H., M.H.

BACA JUGA:Kemarau Bawa Berkah, Pedagang Air Bersih di Lahat Hasilkan Cuan Rp 600.000 perhari, Kok Bisa

BACA JUGA:Alhamdulillah! Irigasi Merendang Sakti 25 Meter Rampung, Petani Lahat Bersiap Panen

Bahkan dalam forum ini berbagai strategi dan langkah-langkah konkret dibahas untuk mencegah keterlibatan ASN dalam aktivitas politik praktis dan memastikan pelaksanaan pemilihan yang adil serta transparan.

Selama rapat, lanjut dia mengatakan, peserta membahas berbagai mekanisme pengawasan dan upaya pencegahan pelanggaran netralitas ASN. 

Diskusi juga mencakup prosedur pelaporan dan penanganan potensi konflik kepentingan yang mungkin muncul selama proses pemilihan.

"Rapat koordinasi ini kita harapkan dapat memperkuat komitmen semua pihak dalam menjaga integritas pemilihan dan memastikan bahwa proses demokrasi di Kabupaten Ogan Ilir berjalan dengan lancar dan sesuai dengan prinsip-prinsip yang telah ditetapkan," tukasnya.

BACA JUGA:Safari Jumat Berjamaah, Yulius Maulana Ajak Warga Lahat Pilih Pemimpin yang Merakyat

BACA JUGA:Wakili Pj Wako, H Hermawan Buka Acara Rekonsiliasi Penerimaan Pajak Daerah Provinsi Sumatra Selatan

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"

Kategori :