Stop Buang Nasi, 5 Manfaat Makan Nasi Dingin dan Cara Menyimpannya Agar Tak Cepat Basi

Sabtu 23 Dec 2023 - 06:52 WIB
Reporter : Dian Cahyani Fitri
Editor : Dian Cahyani Fitri

Kemudian, itu bisa melepaskan racun yang dapat menyebabkan keracunan makanan dan racun tidak akan hancur dengan pemanasan ulang.

Untuk itu dari itu, disarankan untuk mendinginkan nasi secepat mungkin jika tidak ingin langsung dikonsumsi.

BACA JUGA:6 Manfaat Terapi Tanaman Bagi Ketenangan dan Kesehatan, Nomor 3 Sangat Bermanfaat di Era Modern Kekinian! 

Caranya, ratakan tipis-tipis nasi di atas loyang atau wadah agar cepat dingin.

Jika sudah dingin, masukkan ke dalam wadah, tutup, dan dinginkan ke lemari es.

Seperti dikutip dari laman Delicious Magazine, disarankan tidak menyimpan nasi lebih dari sehari sebelum dipanaskan kembali dan hanya boleh dipanaskan sekali.

Apapun metode pemanasan ulang nasi yang digunakan, pastikan nasi sudah panas sebelum disajikan.

BACA JUGA:8 Manfaat Olahraga Untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 2 Jenis Olahraganya Cocok Buat Ibu Hamil

Selamat menncoba dan semoga bermanfaat ya. *

 

 

 

 

 

 

Kategori :