PALEMBANG, KORANPALPRES.COM - Umur tidak ada yang tau, hanya saja ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan agar dapat panjang umur dan sehat selalu.
Ada cara-cara sederhana dan bahagia yang dapat kamu lakukan agar panjang umur.
Hal tersebut dalam dapat membantu dalam memberikan peluang agar panjang umur.
Ada beberapa orang yang menganggap faktor genetik sangat berpengaruh dalam menentukan umur seseorang.
BACA JUGA:Hindari Tidur di 3 Waktu Ini Jika Tak Mau Rezeki Seret, Diyakini Menghambat Rezeki Mengalir
Namun, hal tersebut merupakan stigma yang kurang tepat.
Faktanya faktor gaya hiduplah dan juga pola makan sehat sangat berperan penting dalam memperpanjang umur seseorang.
Ada sebuah studi dari John Hopkins yang memiliki partisipan pria dan wanita 6200 orang selama 8 tahun.
Didapatkan bahwa dengan gaya hidup yang sehat dapat mengurangi kemungkinan kematian dini dengan mencapai 80%.
BACA JUGA:10 Ide Kado Ulang Tahun, Dijamin Orang Tersayang Akan Bahagia
Berikut ini 7 cara sederhana dan bahagia agar panjang umur, dilansir dari hellosehat.com:
1. Olahraga rutin
Cara sederhana dan bahagia agar panjang umur salah satunya yaitu dengan olahraga secara rutin.
Jika olahraga rutin telah kamu lakukan maka dapat memberikan manfaat yaitu menyehatkan jantung dan juga paru-paru meredakan stres menjauhkan dari risiko gangguan fisik dan mental, serta menjaga daya tahan imun tubuh.
BACA JUGA:5 Tanaman ini Bisa Jadi Bonsai Lho, Yuk Simak Caranya