8 Kecamatan Ini Jadi Pilot Project Sawah Tadah Hujan Program Ketahanan Pangan, Ini Buktinya

Kamis 21 Mar 2024 - 13:28 WIB
Reporter : Bernat
Editor : Bernat

"Ada beberapa alternatif, dengan cara gravitasi (Pipanisasi) jika terdapat sumber air lebih tinggi dari sawah, lalu sumur bor jika tidak ada sumber air permukaan, serta pompa Hidran jika kondisi sawah lebih tinggi dari sungai," terang Asis Kamaruddin.

BACA JUGA:SAH, Baznas Lahat Tetapkan Besaran Zakat Fitrah, Segini Nilainya

BACA JUGA:2 Menu Takjil Ini jadi Favorit Pj Bupati Lahat untuk Berbuka Puasa, Yuk Kepoin

Khusus, masih katanya, kawasan Kabupaten Lahat, Empat Lawang serta Pagaralam ini, terlebih dahulu akan disurvey. Sebab semuanya diperlukan persiapan sangat matang.

"Agar program ketahanan pangan terpadu ini benar-benar berjalan sebagaimana mestinya, membantu masyarakat dari sisi ketersediaan pangan," harap dirinya. 

Kategori :