https://palpres.bacakoran.co/

Mau Dapat Rp10 Juta dari BPJS Ketenagakerjaan? Begini Caranya

Mau dapat Rp10 juta dari BPJS Ketenagakerjaan? Begini caranya.--

* Surat pernyataan yang menyatakan bahwa Rumah atau Apartemen yang dibeli atas nama pasangan sah peserta.

 

Pencairan dana JHT secara penuh 100 persen dapat dilakukan ketika peserta mencapai usia pensiun termasuk saat berhenti bekerja, mengalami cacat total tetap, meninggal dunia, atau meninggalkan Indonesia untuk selama lamanya dengan cara sebagai berikut:

 

1. Cara mencairkan dana JHT lewat online

Masuk ke laman https://lapakasik.bpjsketenagakerjaan.go.id/

Isi data diri kamu, berupa NIK, nama lengkap, dan nomor kepesertaan

Unggah semua dokumen persyaratan dan foto diri terbaru tampak depan dengan jenis file JPG/JPEG/PNG/PDF maksimal ukuran file adalah 6MB

Ketika mendapat konfirmasi data pengajuan, klik simpan

Selanjutnya, kamu akan mendapat mendapat jadwal wawancara online yang dikirimkan melalui email kamu

Kamu akan dihubungi oleh petugas untuk verifikasi data melalui wawancara via video call

Setelah proses selesai, saldo JHT akan dikirimkan ke rekening yang telah kamu lampirkan di formulir

 

2. Cara mencairkan dana JHT langsung ke kantor cabang

Datang ke kantor cabang terdekat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan