ARTIKEL KURMA: Memahami Tiga Fase Keistimewaan Bulan Ramadan, Mari Kita Amalkan

Bulan Ramadan memiliki tiga fase keistimewaan yakni pintu rahmat, fase maghfiroh dan terakhir fase pembebasan dari api neraka--Sumber Foto: Freepik
Artikel berjudul Memahami Tiga Fase Keistimewaan Bulan Ramadan: Mari Kita Amalkan ditulis oleh Dosen Fakultas Syariah dan Hukum UIN Raden Fatah Palembang, Hana Pertiwi, S.Sy., M.E
Artikel Kurma ini merupakan hasil kerjasama Harian Umum Palembang Ekspres dengan Fakultas Syariah dan Hukum UIN Raden Fatah Palembang.
Dosen Fakultas Syariah dan Hukum UIN Raden Fatah Palembang, Hana Pertiwi, S.Sy., M.E--Ist
Marhaban ya Ramadan, selamat datang bulan Ramadan, bulan yang ditunggu-tunggu oleh umat muslim sedunia disambut dengan kebahagiaan, karena banyak keistimewaan yang didapat pada bulan yang suci ini.
Bulan Ramadan bulan yang diwajibkan untuk melaksanakan puasa dengan dilipatgandakan pahalanya.
BACA JUGA:ARTIKEL KURMA: Memaknai Bulan Puasa Ramadan Untuk Meningkatkan Kualitas Iman dan Taqwa
BACA JUGA:ARTIKEL KURMA: Menyambut Tamu Agung Bulan Ramadan: Evaluasi dan Peningkatan Kualitas Puasa
Dimanfaatkan oleh umat islam untuk berlomba lomba untuk meraih pahala untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT, banyak keistimewaan lainnya dibulan ini.
Ada tiga fase masing-masing keistimewaan yaitu sepuluh hari pertama rahmat, sepuluh hari kedua fase maghfiroh dan sepuluh hari terakhir pembebasan dari api neraka.
Sebagaimana dijelaskan dalam sebuah hadits Rasulallah SAW yang berbunyi:
“Wahuwa Awlahu Rahmatun wa Awsathuhu Maghfirotun wa Akhiruhu ‘Itqun Minan Nar”
BACA JUGA:ARTIKEL KURMA: Menyambut Bulan Suci Dengan Kesucian Lahiriah dan Batiniah
BACA JUGA:ARTIKEL: Tradisi Ruwahan Menjelang Bulan Suci Ramadan
Artinya :“awal bulan Ramadan adalah Rahmat, pertengahan adalah ampunan, dan akhir bulan terbebas dari api neraka”(HR.Al.Baihaqi)