https://palpres.bacakoran.co/

ARTIKEL KURMA: Puasa Antara Kualitas dan Formalitas

Puasa yang berkualitas membuat seseorang lebih disiplin, lebih fokus, dan lebih produktif dalam bekerja serta beribadah--Sumber Foto: Freepik

BACA JUGA:6 Amalan yang Dianjurkan Salama Bulan Ramadan, Apa Saja?

BACA JUGA:Berkah Ramadan! Pedagang Es Buah di Lahat Raup Untung Saat Bulan Puasa

Justru, puasa yang berkualitas membuat seseorang lebih disiplin, lebih fokus, dan lebih produktif dalam bekerja serta beribadah.

Kelima membawa perubahan setelah Ramadan, puasa yang berkualitas akan membentuk kebiasaan baik yang tetap bertahan setelah Ramadan, seperti lebih disiplin dalam ibadah, lebih sabar, dan lebih peduli terhadap sesama.

Puasa yang berkualitas bukan hanya sekadar menahan lapar dan haus, tetapi juga menjaga perilaku, meningkatkan ibadah, memperkuat empati, dan membawa perubahan yang lebih baik dalam kehidupan.

Semoga kita semua bisa menjalankan puasa dengan kualitas tinggi, bukan sekadar menjalankannya sebagai rutinitas atau formalitas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan