Sidak Sejumlah Pengecer MinyakKita, Ini Hasil Ditemukan Polda Sumsel Dengan Dinas Perdagangan

Polda Sumsel bersama Dinas Perdagangan Sumsel melakukan sidak ke sejumlah pengecer minyak di Palembang terkait MinyaKita tak Susuai Volume. --Kurniawan/Koranpalpres.Com
Selain itu, terkait harga minyak yang dijual pedagang, ia mengatakan masih sesuai dengan aturan yakni dibawah Harga Eceran Tertinggi (HET) yakni Rp15.700 ribu per liter.
"Termonitor dari hasil pengecekan, harga jual minyak masih sesuai dengan (HET) di angka Rp15.700 ribu. Ada juga yang menjual di harga Rp15.500 ribu, jadi semuanya masih aman," katanya.
BACA JUGA:Waduh! Polda Sumsel Temukan Puluhan Liter BBM Ilegal, Ini Lokasinya
BACA JUGA:Personel Polda Sumsel Tingkatkan Keimanan Melalui Binrohtal, Karo SDM Jelaskan Begini
Pihaknya masih akan terus melakukan pengecekan, bila mana ada temuan maka kita akan melakukan dugaan terhadap penggunaan undang-undang perlindungan konsumen.
Ia mengimbau kepada masyarakat, bila mana menemukan adanya harga jual minyak yang tidak sesuai HET maupun takaran agar dapat melaporkan ke Satgas Pangan Polda Sumsel ataupun dinas terkait.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di koranpalpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA koranpalpres.com"