8 Penyebab Kolestrol Tinggi dan Cara Mengatasinya, Dampaknya Terkena Penyakita Jantung?
Penyebab kolesterol tinggi-freepik-freepik.com
BACA JUGA:Ratu Dewa Hadiri Pelantikan PMPB Kota Palembang Periode 2024-2028, Ini Wejangan untuk Pengurus
6. Batasi konsumsi alkohol
7. Kelola stres
Penyebab kolestrol tinggi yang perlu diwaspadai. Berikut adalah beberapa penyebab kolesterol tinggi:
1. Makanan yang tinggi kolesterol
BACA JUGA:Pertamina Plaju Gelar Kompetisi Inovasi UMKM Bersama Mahasiswa Sumbagsel
Makanan yang tinggi kolesterol seperti daging merah, kuning telur, dan produk susu yang tinggi lemak dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah.
2. Makanan yang tinggi lemak jenuh
Makanan yang tinggi lemak jenuh seperti gorengan, makanan cepat saji dan makanan olahan dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat dalam darah.
3. Obesitas
BACA JUGA:8 Langkah Menghadapi Bencana Banjir di Muratara, Nomor 7 Biasa Dilakukan Warga
Orang yang mengalami kelebihan berat badan atau obesitas cenderung memiliki kadar kolesterol yang tinggi.
Lemak berlebih dalam tubuh dapat meningkatkan produksi kolesterol oleh hati.
4. Kurangnya aktivitas fisik
Kurangnya aktivitas fisik dapat menyebabkan peningkatan kadar kolesterol jahat dalam darah.