5 Kebiasaan Pagi Menurunkan Berat Badan, Awali Hari dengan Sehat dan Berenergi!

Rabu 01 Jan 2025 - 07:16 WIB
Reporter : Suci Wulandari
Editor : Trisno Rusli

BACA JUGA:Tren di Tiktok! Silent Walking Bisa Turunkan Berat Badan dan Kesehatan Mental! Wajib Coba

Bayangkan, kamu duduk dengan tenang di meja makan, menikmati sarapanmu dengan penuh konsentrasi.

Kamu merasakan setiap gigitan makanan, menikmati aroma dan rasa yang lezat.  

Pikiranmu tenang, dan kamu merasa lebih siap untuk menghadapi berbagai tantangan sepanjang hari.

Mindfulness saat sarapan membantu kamu untuk lebih aware terhadap tubuh dan pikiran, sehingga kamu lebih mudah untuk menjaga pola hidup sehat.

BACA JUGA:Mencari Sayuran untuk Menurunkan Berat Badan? Coba 12 Sayuran Ini

BACA JUGA:8 Jenis Kopi Terbaik Bantu Turunkan Berat Badan, Cocok Buat Program Diet Kamu

Menurunkan berat badan adalah proses yang bertahap. Makan sehat dan olahraga secara teratur adalah kuncinya!

Kategori :